Sabtu, 25 Februari 2012

Untuk Ariel

apa kabar sahabat
masihkah kau punyai indah hatimu?

jika mimpi mampu q beli
dan khayalan mampu kuciptakan
kan kuberikan mimpi yang paling sempurna
nan bisa membuat senyum kecilmu merekah

atau sejuta khayalan yang bisa kuwujudkan
untuk bisa membuat jalanmu kembali
melompat-lompat....

indah dunia dan indah khayalan
layaknya ada pada indahnya hati
yang telah ditorehkan Tuhan
maka hayatilah , kemudian
tersenyumlah sahabat
kumerindukanmu.....
kepakkanlah sayap sayap mimpimu kembali
rajut kembaliasa yang telah tercipta

dariku sahabatmu